Penyebab Dan Cara Mengatasi Kendala Saat Cek Pulsa Smartfren

Sering kali kita mengalami kendala ketika akan melakukan cek pulsa smartfren sebelum membeli paket data. Terdapat 3 kemungkinan penyebab kartu Smartfren tidak bisa cek pulsa via USSD atau menu telpon, namun kebanyakan orang sering mengabaikan, yaitu :

  • Smartphone tidak support atau tidak native VoLTE
  • Salah setting pengaturan ponsel
  • Smartfren sedang ada kendala

Cara mengatasi nomor Smartfren tidak bisa cek pulsa

  1. Cek hp apakah sudah native volte dan solusinya

Volte adalah Voice over LTE yang artinya layanan telpon yang menggunakan jaringan 4G. Kelebihan layann volte yang telah digunakan adalah, pada saat ada telepon masuk atau keluar pada hp yang sudah mendukung jaringan volte, maka koneksi internetnya akan tetap stabil. Cara mengeceknya :

  • buka halaman smartfren https://www.smartfren.com
  • Pilih menu Bantuan
  • Klik menu periksa kompatibilitas ponsel
  • Pada menu brand pilih merek hp kita
  • Pada filte pilih Volte
  • Lakukan pencarian merk hp kita

Cara mengaktifkan volte untuk hp yang native volte?

Untukmu yang hp-nya tidak ditemukan pada saat pengecekan, bisa mencoba mengikuti langkah untuk mengaktivkan volte. Karena database yang ada di website smartfren tentunya terbatas, dan data tersebut akan lebih lambat update dibandingkan hp yang dikeluarkan oleh perusahaanya, untuk mengaktifkannya ialah :

  • Buka menu pengaturan hp => Pilih kartu sim & data seluler => aktifkan tombol voltenya

Bila menu volte sudah aktif maka ikon volte pada layar akan muncul di sebelah jaringan kartu, dengan bertuliskan “VOL”.

Catatan: Bila hp sudah native volte kemudian masih tidak bisa cek pulsa maka perbaiki settingan ponsel pada penjelasan “setting hp dengan benar” di bawah

Cara cek pulsa untuk hp yang belum native belum volte?

  1. Cek pulsa dan lain-lain lewat menu SMS

Meskipun hp kita tidak bisa cek pulsa lewat menu panggilan atau dial maka smartfren masih memberikan alternative lain untuk mengeceknya lewat sms, untuk formatnya sebagai berikut:

  • Cek Pulsa Ketik Cek kirim ke 999
  • Cek kuota Ketik Cek kirim ke 995
  • Cek nomor Smartfren ketik Cek kirim ke 995
  1. Install aplikasi Smartvolte

Aplikasi smartvolte merupakan aplikasi yang nantinya akan menggantikan aplikasi telepon bawaan hp kita

Jadi setiap anda ingin cek pulsa maka lewat aplikasi smartvolte, tidak hanya cek pulsa saja namun segala aktivitas yang melibatkan menu panggilan maka harus lewat aplikasi smartvolte

  • Setting hp dengan benar

Penyebab tidak bisa cek pulsa smartfren adalah settingan hp yang belum tepat, bila hp belum di setting maka kemungkinan  besarnya tidak bisa digunakan untuk internet atau tidak bisa untuk cek pulsa via telepon

  • Setting hp

Alasan mendasar kenapa harus setting dengan benar adalah karena smartfren hanya menggunakan jaringan 4G saja, untuk setting hp pada saat menggunakan kartu smartfren sebgai berikut:

  • Masukan kartu smartfren di sim satu
  • Buka menu pengaturan hp
  • pilih Sim & data seluler
  • Pilih kartu smartfren
  • Tap menu Jenis jaringan yang disukai
  • Pilih 4G/3G2G ( otomatis)e
  1. Mengaktifkan volte hp-nya

Bila settingan hp sudah benar, maka nomor kita sudah bisa akses internet, kemudian langkah selanjutnya adalah mengaktifkan voltenya

  • Buka menu pengaturan
  • Pilih SIM & Data seluler
  • Plih Menu Volte dan Nayalakan tombolnya

 

 

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *